-
Buku Evaluasi Pembelajaran Wajib Baca Bagi Mahasiswa Calon Guru
Selama beberapa dekade, jutaan ribuan pendidikan pada topik evaluasi pembelajaran telah banyak terbit. Buku-buku ini tidak hanya berisi teori-teori belaka, tapi juga memberika panduan, tips serta merangkum berbagai riset bidang evaluasi pembelajaran untuk dapat diaplikasikan.